Siapa sih yang gak suka Nasi Goreng… Nasi goreng juga banyak macamnya lho… Nah yang ini Nasi Gorengnya khas dari Jawa.
Resep Bahan Nasi Goreng :
- 600 gram nasi dingin
- 1-2 kecap manis
- 5 sendok makan minyak untuk menumis
Resep Bumbu Halus Nasi Goreng :
- 5 buah bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 3-5 cabai merah
- 1/2 sendok teh terasi
Cara Membuat Nasi Goreng :
- Tumis bumbu sampai harum dan matang. Masukkan nasi dan kecap, aduk rata dan nasi menjadi panas. Angkat, hidangkan bersama telur mata sapi, irisan ketimun, dan bawang goreng.
- Nasi goreng Betawi : resep dasar ini tambah dengan 150 gram daging kambing cincang.
Selamat mencoba
No comments:
Post a Comment