Jamaica Nut Pralin Legit Renyah
Bahan :
Gula pasir 80 gram
Air 40 ml
Mentega 30 gram
Almond 25 gram,sangrai,haluskan
Whiping cream 40 gram
Kuning telur 1 butir
Rhum 2 sendok teh
Cokelat masak putih 125 gram,lelehkan.
Cara membuat :
- Rebus gula dan air hingga mengantal,angkat dan dinginkan.
- Campur coklat putih leleh,dengan whiping cream dan cairan gula,aduk rata.
- Kocok kuning telur di atas air mendidih hingga mengental,masukkan mentega,rhum mete dan almond ,aduk rata tuang adonan dalam campuran coklat leleh ,aduk rata.
- Tuang adonan dalam loyang datar yang telah di oles kertas roti anti lengket,plastik ,setelah agak sedikit mengeras ,potong coklat bentuk segitiga dan gulung.Hias sesuai selera dan simpan dalam lemari es hingga agak mengeras.
- Sajikan.
No comments:
Post a Comment